Emiten properti PT Metropolitan Land Tbk. akan meluncurkan proyek unggulan The Riviera at Puri tahap kedua pada bulan ini untuk menopang kinerja penjualan tahun ini.
Emiten properti PT Metropolitan Land Tbk. menargetkan dapat tetap membukukan pertumbuhan pendapatan dan laba dua digit atau di atas 10% pada tahun ini, sama seperti tahun…
PT Metropolitan Land Tbk. (MTLA) menargetkan bisa membebaskan lahan seluas 100 hektare pada tahun depan. Perseroan memang berencana bisa membebaskan seluas 200 hektare dalam…
PT Metropolitan Land Tbk segera membangun villa dan hotel bintang lima di kawasan Ubud Bali dan akan mengoperasikannya pada kuartal III/ 2020 mendatang.
Emiten properti PT Metropolitan Land Tbk. berencana menambah utang perbankan baru sedikitnya Rp300 miliar pada semester kedua tahun ini untuk mendukung permodalan perseroan.
Emiten properti PT Metropolitan Land Tbk. berencana menambah utang perbankan baru sedikitnya Rp300 miliar pada semester kedua tahun ini untuk mendukung permodalan perseroan.
JAKARTA – PT Metropolitan Land Tbk. menghabiskan Rp180 miliar dari total belanja modal senilai Rp540 miliar untuk mengembangkan sejumlah proyeknya sepanjang Januari—Mei 2017.
PT Metropolitan Land Tbk. (MTLA) memperkenalkan konsep baru bernama work office home office (WOHO) di proyek One Parc Puri pada semester kedua tahun ini.
JAKARTA – PT Metropolitan Land Tbk. menyiapkan dua proyek anyarnya untuk semester kedua tahun ini, untuk mendongrak penjualan perusahaan sepanjang 2017.
Keppel Land, perusahaan pengembang asal Singapura, menanam investasi Rp250 miliar atau sekitar S$26 juta untuk pengembangan properti di Indonesia melalui kerjasama dengan…
PT Metropolitan Land Tbk. (MTLA) pada kuartal III/2016 mencetak laba sebesar Rp169 miliar atau naik 6,2% dari periode yang sama tahun lalu Rp159 miliar. Kenaikan dipicu oleh…
Emiten properti PT Metropolitan Land Tbk. (MLTA) memproyeksi pra-penjualan (marketing sales) hingga akhir tahun ini akan terkoreksi kurang dari 10% mencapai Rp1,1 triliun.