Berdasarkan data Joint Organisations Data Initiative (JODI) yang dikutip Reuters, Rusia memompa 10,49 juta barel per hari di bulan Desember, turun 29.000 barel per hari dari…
Meski pemangkasan produksi OPEC pada Januari 2017 terbilang memuaskan, pasar masih mengkhawatirkan bertumbuhnya pasokan ke depan, terutama dari Amerika Serikat.
Badan Administrasi Informasi Energi AS (Energy Information Administration/EIA) memperkirakan produksi minyak AS pada tahun depan mencapai 9,5 juta barel per hari. Proyeksi…
Pertamina Refinery Unit (RU) III Plaju meningkatkan penerimaan bahan baku minyak mentah dan penyaluran produk BBM melalui kapal dengan pengoperasian Dermaga 2 Sungai Gerong.
Perusahaan minyak milik negara Venezuela, PDVSA, mengumumkan pada Selasa (27/12/2016), akan memangkas produksi minyak mentah sebesar 95.000 barel per hari (bph) mulai 1 Januari
Harga minyak dunia menetap bervariasi pada Senin (Selasa pagi WIB), di tengah kurangnya dukungan positif, karena prospek produksi minyak mentah masih belum jelas.
Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM mengumumkan rata-rata produksi harian minyak per 9 Desember sebanyak 829.514 BOPD (barrels of oil per day), di atar…
Produksi minyak mentah Amerika Serikat naik menjadi 9,42 juta barel per hari pada 2015, tingkat tertinggi sejak 1972, Badan Informasi Energi AS (EIA) mengatakan pada Senin…
Harga minyak mentah Indonesia (Indonesia crude price/ICP) naik sebesar US$4,47 per barel menjadi US$47,55 per barel dari semulai US$43,08 per barel pada September.
Berdasarkan laporan pihak administrasi China, seperti dikutip Bloomberg hari ini (Kamis, 13/10/2016), negara pengguna energi terbesar di dunia tersebut mengimpor 33,06 juta…
Pemerintah akan menerbitkan beleid khusus terkait pembentukan cadangan operasional bagi badan usaha di sektor distribusi dan niaga bahan bakar minyak (BBM).
Pemerintah fokus mengoptimalkan pasokan minyak mentah guna menunjang cadangan penyangga energi yang mendapat alokasi sebesar Rp800 miliar dalam anggaran pendapatan dan belanja…
PT Pertamina Refinery Unit (RU) III Plaju mengkaji ulang rencana investasi penambahan pipa baru sepanjang 95 kilometer sehingga tetap mengandalkan pola distribusi lama.