Program pembelian rumah subsidi di Palangkaraya, Kalimantan Tengah ramai pembeli. Sebaliknya, KPR subsidi di beberapa daerah penyangga Jakarta, malah sepi.
Nantinya, peserta Tapera akan membayar cicilan rumah sembari tetap mengeluarkan iuran. Namun, pemerintah meyakini bahwa itu akan menguntungkan masyarakat.
BPK beberapa kali memberikan catatan atas pengelolaan Tapera, dari soal kepesertaan hingga penyaluran dana tidak tepat sasaran senilai puluhan miliar rupiah.
Presiden Jokowi menyamakan Tapera dengan BPJS Kesehatan, bahwa manfaatnya akan dirasakan semua orang setelah program berjalan. Analogi itu dinilai tidak tepat.
Pemangkasan tenor KPR subsidi dan menggali potensi pertumbuhan sumber-sumber baru pembiayaan perbankan dinilai bisa menggerakkan kembali sektor properti.
Dalam konteks program KPR Hijau, selain menawarkan bunga ringan dan tenor pembayaran yang panjang, KPR Hijau juga menawarkan desain rumah yang efisien energi
Salah satu hambatan yakni rencana tata ruang wilayah (RTRW) di beberapa daerah yang belum ditetapkan, sehingga mempengaruhi izin pembangunan rumah subsidi.