Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Nasional (KSPN) Ristadi mengatakan bahwa rendahnya realisasi penyaluran manfaat layanan tambahan (MLT) pembiayaan perumahan bagi pekerja…
Kementerian PUPR tengah mendalami peluang dan skema yang tepat dalam kerja sama pemanfaatan dana kelolaan BPJS Ketenagakerjaan untuk pembangunan perumahan.
Pemerintah Provinsi Jawa Barat kesulitan memenuhi permintaan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat menyediakan lahan untuk rumah susun sewa (Rusunawa) pekerja.
Direktur Utama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Elvyn G. Masassya menyebutkan ada tiga tantangan yang dihadapi badan itu dalam menyediakan fasilitas…
Pengadaan lahan menjadi hambatan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan dalam membangun rumah susun sewa dan rumah susun milik bagi pekerja sebagai manfaat tambahan…
BISNIS.COM, JAKARTA--PT Jamsostek (persero) menganggarkan alokasi uang muka perumahan bagi para pekerja sekitar Rp200 miliar tahun ini. Elvyn G. Masassya, Direktur Utama…