Sepanjang tahun lalu, anggaran Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) yang direalisasi melalui pemberian diskon Pajak Penjualan Barang Mewah atau PPnBM Kendaraan Bermotor mencapai…
Kendati ada fenomena keterbatasan stok mobil baru di pasaran, Ristiawan melihat bahwa konsumen cenderung sabar menanti, terutama untuk segmen mobil menengah ke atas.
Sebagai informasi, kelangkaan mobil dan motor baru merupakan dampak terbatasnya produksi dari pabrikan otomotif, terutama akibat fenomena krisis cip semikonduktor.
PPnBM merupakan program relaksasi dari pemerintah. Insentif yang dilakukan secara tappering off dan dimulai pada 31 Maret 2021 dan berakhir pada 31 Maret 2022.
Pemerintah bersama dengan Dewan Perwakilan Rakyat sepakat untuk menaikkan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dari 10% menjadi 11% mulai 1 April 2022 dengan berlakunya Undang-Undang…
Segmen LCGC yang dihuni Sigra merupakan sasaran penerima insentif PPnBM DTP. Pada kuartal pertama ini, mobil LCGC mendapatkan insentif 100 persen dari tarif PPnBM alias gratis.…
Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM) mengatakan PPnBM DTP yang diberikan pemerintah pada awal kuartal I/2022 ini bukan hanya mempertahankan…
Pengenaan tarif pajak pertambahan nilai atau PPN dan PPh terhadap perdagangan aset kripto dinilai bentuk penguatan legitimasi aset digital tersebut. Sebaliknya, penerapan…
Bisnis, JAKARTA— Emiten otomotif PT Astra International Tbk. (ASII) menantikan tuah penerapan pajak barang mewah (PPnBM) untuk mendorong kinerja penjualan mobil pada tahun…