Sebanyak 49 narapidana di Rutan Pondok Bambu dan Lapas Gorontalo memiliki hasil tes reaktif terhadap virus corona (Covid-19) setelah rapid test yang dilakukan pada dua lokasi…
Satu orang narapidana terinfeksi virus corona di Lapas Bojonegoro, Jawa Timur,per tanggal 10 Mei. Warga binaan tersebut telah dirujuk ke rumah sakit sebelum dinyatakan positif…
Seorang narapidana yang bebas karena program asimilasi Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Wirogunan kembali melakukan aksi kriminal dengan melakukan tindak penipuan dan penggelapan…
Kebijakan pembebasannarapidana melalui program asimilasi dan integrasi di tengah pandemi viruscorona (Covid-19) dapat menghemat anggaran dari pengeluaran untuk narapidana.
Kebijakan pembebasan narapidana melalui program asimilasi dan integrasi di tengah pandemi virus corona (Covid-19) telah menekan angka kondisi kelebihan penghuni (overcrowding)…
Lembaga Pemasyarakatan di Kota Sekayu, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatra Selatan, menciptakan inovasi berupa gelang elektronik untuk mengecek keberadaan warga binaan.
Ratusan Warga Binaan Lapas Sorong, Provinsi Papua Barat berbuat onar agar dibebaskan dengan alasan kemanusiaan di tengah wabah Covid-19 yang melanda Indonesia.
Pengamat Kebijakan Publik Trubus Rahardiansyah meminta agar Kementerian Hukum dan HAM tetap melanjutkan pembebasan narapidana melalui program asimilasi.
Pelaksana Tugas Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kemenkumham Nugroho mengatakan, untuk mengetahui kepastian penyebab terjadinya kerusuhan, pihaknya telah berkerjasama dengan…
Kementerian Hukum dan HAM menyebut penyebab kerusuhan di Lapas Kelas II A Manado Sulawesi Utara karena narapidana narkoba ingin dibebaskan selama pandemi virus corona atau…
Physical distancing sebagai pencegahan virus corona sudah diterapkan di lapas. Di samping itu, jumlah narapidana korupsi tidak sebanding dengan narapidana kejahatan lainnya.