Bisnis, JAKARTA — PT Bank Muamalat Tbk. mengincar penyaluran pembiayaan perumahan hingga Rp500 miliar dengan menggandeng Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional atau…
Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional atau biasa disingkat menjadi Perum Perumnas adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang bergerak di bidang pengembangan perumahan.
Perumnas menawarkan Program Hunian Milenial di Samesta Mahata Margonda Depok. Saat ini, Samesta Mahata Margonda telah memasuki tahapan terakhir pembangunan.
Perum Perumnas menggelar food bazar di roof garden apartemen Samesta Sentraland di Cengkareng, Jakarta Barat. Apartemen Samesta Sentraland Cengkareng menawarkan kemudahan…
Direktur Pemasaran Perum Perumnas Tambok Setyawati menyebut Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) pada 2019 mencatat setidaknya 81 juta milenial yang belum…
Perum Perumnas berkomitmen untuk mendukung Program Sejuta Rumah melalui penyelesaian hunian di tiga lokasi kawasan berorientasi transit atau Transit Oriented Development…
Akhir bulan ini, Perumnas berencana melakukan groundbreaking untuk proyek rumah susun yang dikhususkan bagi generasi milenial di kawasan kemayoran Jakarta.
Transformasi bisnis dan operasi sedang dilakukan demi meningkatkan efisiensi pengelolaan perusahaan dan peningkatan kinerja perusahaan secara jangka panjang.