Selepas akuisisi Masela, Pertamina dan Petronas siap jalin kerja sama cadangan migas di cekungan Seram, yang masih berstatus lapangan terbuka atau open area.
Outlook produksi jangka panjang migas Indonesia bertumpu pada lapangan-lapangan tua dengan risiko eksplorasi yang tinggi, mengancam kelangkaan gas bumi.
KKKS asal Singapura, Petrogas (Basin) Ltd. akan melakukan tajak sumur eksplorasi Riam-1 di Lapangan Walio Barat, Blok Kepala Burung, Sorong, Papua Barat.
Keputusan Repsol mengembalikan Blok Andaman III kepada pemerintah dinilai sebagai sinyal bahwa investor masih hati-hati berinvestasi di hulu migas Indonesia.
SKK Migas masih melakukan pembahasan dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan terkait upaya pengeboran di cekungan kaya migas di Warim, Papua.