Nasib Blok Natuna menjadi salah satu ulasan pilihan Bisnisindonesia.id yang dirangkum dalam Top 5 News Bisnisindonesia.id edisi Jumat (25/8/2023). Berikut selen
BUMN asal Rusia, Zarubezhneft memutuskan hengkang dari proyek pengembangan Blok Tuna. Lantas, bagaimana nasib pengembangan blok kaya gas di perairan Natuna itu?
Pertamina mempertebal portofolio bisnis luar negerinya dengan mengincar sejumlah investasi, dari pengembangan panas bumi hingga pembangunan kilang di Afrika.
Conrad Asia Energy Ltd tengah merampungkan negosiasi kontrak jual beli gas Lapangan Mako untuk melanjutkan rencana divestasi sebagian sahamnya di Blok Duyung
PT Pertamina Hulu Energi (PHE) telah menjajaki eksplorasi empat lapangan terbuka di Indonesia timur, seperti Lapangan Bali-Lombok, Manui, Seram, dan Buton.