Modus operandi yang mereka gunakan adalah dengan mengiming-imingi korban untuk kerja ke Timur Tengah tanpa ada biaya, tanpa pelatihan dan langsung berangkat.
Wakil Menteri Ketenagakerjaan Afriansyah Noor menyepakat kerja sama penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI) untuk Hyundai Heavy Industry (HHI), Korea Selatan.
Pemerintah Indonesia dan Malaysia terus melakukan komunikasi untuk mencari jalan keluar soal penghentian sementara penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI).
Menaker Ida Fauziyah mengungkapkan alasan Indonesia berencana menghentikan sementara pengiriman Pekerja Migran Indonesia (PMI) atau Tenaga Kerja Indonesia (TKI) ke Malaysia.
Bisnis, JAKARTA — Indonesia meminta Malaysia menjalankan komitmen yang telah tertuang dalam nota kesepahaman tentang penempatan dan perlindungan pekerja migran Indonesia…
Migrant Care meminta pemerintah konsisten menyetop pengiriman Pekerja Migran Indonesia ke Malaysia sebagai langkah perlindungan terhadap pekerja domestik.