IHSG ditutup menguat pada hari terakhir perdagangan di era Presiden Jokowi, Jumat (18/10/2024) ke level 7.760. Saham BBCA, BRMS, TLKM & BBNI terpantau cuan.
IHSG ditutup menguat 1,13% ke level 7.735,03 pada perdagangan hari ini, Kamis (17/10/2024). Saham BRMS, BBCA hingga TLKM terpantau panen cuan sore ini.
Sejumlah saham lapis kedua tercatat masih memiliki kualitas Mercy harga Bajaj, seperti ESSA, BFIN dan MNCN yang merupakan emiten di lingkaran Prabowo-Gibran.
IHSG ditutup menguat pada perdagangan hari ini, Rabu (16/10/2024) usai BI tahan suku bunga acuan di level 6%. Saham BBRI, TLKM & GOTO melaju hijau sore ini.
IHSG diramal moncer akhir tahun ini didorong oleh sejumlah sentimen, mulai pelantikan Prabowo-Gibran hingga laporan kinerja keuangan emiten kuartal III/2024.
IHSG menguat tipis ke level 7.627,06 pada penutupan sesi I perdagangan hari ini, Rabu (16/10/2024). Saham BMRI, BBRI dan BBCA terpantau paling laris siang ini.
IHSG melemah ke level 7.501,28 pada penutupan perdagangan Rabu (9/10/2024). Meski begitu, saham berkapitalisasi jumbo DSSA dan BBCA terpantau masih melaju.
IHSG berisiko berbalik melemah ke level 7.347 pada perdagangan awal pekan hari ini, Selasa (8/10/2024). Sejumlah saham turut direkomendasikan analis hari ini.
IHSG berisiko lanjut koreksi menuju level 7.450 pada perdagangan awal pekan hari ini, Senin (7/10/2024). Sejumlah saham turut direkomendasikan analis hari ini.
IHSG pada perdagangan pekan ini diprediksi masih tertekan seiring dengan adanya risiko gempuran aksi jual investor asing. Cermati saham GOTO, MAPI hingga PGAS.
IHSG bersiko lanjut koreksi menuju level 7.347 pada perdagangan awal pekan hari ini, Senin (7/10/2024). MNC Sekuritas rekomendasikan saham AKRA, ARTO & INDF.
IHSG diprediksi tertekan pada perdagangan pekan ini 7-11 Oktober, dibayangi sentimen data inflasi AS, kelanjutan perang Israel-Iran hingga rilis IHK Indonesia.
IHSG berisiko lanjut melemah ke level 7.450 pada perdagangan awal pekan hari ini Senin, (7/10/2024). RHB Sekuritas rekomendasikan saham ISAT, MTEL hingga GJTL.
IHSG berisiko lanjut koreksi menuju level 7.454 pada perdagangan akhir pekan hari ini, Jumat (4/10/2024). Sejumlah saham turut direkomendasikan analis hari ini.