Harian New York Times pada 18 November 1993 melaporkan Chrysler Corp sepakat untuk menjual Automobili Lamborghini S.p.A ke konglomerat Indonesia Setiawan Djody, teman karib…
VinFast meluncurkan SUV pertama pada ajang Paris Motor Show 2018 dan publik berdecak kagum dengan desainnya. Mobil ini memiliki dimensi yang sama dengan BMW X5 tetapi memiliki…
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta mobil Esemka sebelum diproduksi secara komersial agar membidik segmen khusus seperti misalnya menjadi kendaraan angkutan perdesaan,…
Kementerian Perindustrian menyatakan sejauh ini setiap insentif yang diberikan bagi produsen kendaraan roda empat dipatok melalui tingkat kandungan dalam negeri (TKDN).
Presiden Joko Widodo menegaskan kehadiran Perusahaan Otomobil Nasional Malaysia Proton bukan untuk menggulirkan program Mobil Nasional yang telah lama mangkrak.
Fadli Zon, Wakil Ketua DPR dari Fraksi Gerindra, kembali mempertanyakan keseriusan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam memandirikan industri otomotif dalam negeri.
Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional lebih memprioritaskan pengembangan industri perkapalan daripada mengembangkan mobil nasional.
Kesepakatan kerjasama antara PT Adiperkasa Citra Lestari milik AM Hendropriyono dan produsen mobil asal malaysia, Proton, membangun mobil nasional (mobnas) dianggap sebagai…
Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon mempertanyakan nasib mobil Esemka yang sempat ingin dijadikan mobil nasional, namun saat ini pemerintah malah menggandeng perusahaan Malaysia,…
Mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Abdullah Mahmud Hendropriyono meradang kepada orang yang menyebut dia mendapatkan keuntungan lantaran dekat dengan Presiden Joko…
Asosiasi Industri Automotive Nusantara (Asianusa) menginginkan Kemenperin merevisi PP 41/2013 tentang pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM) berupa kendaraan bermotor…
Asosiasi Industri Automotive Nusantara (Asianusa) berpendapat kendaraan bermotor untuk bisa dibanggakan sebagai produk nasional tak cukup dengan tingkat konten lokal di level…
Produsen kendaraan bermotor roda empat asli Indonesia merasa Peraturan Pemerintah No. 41/2013 menggerus daya saing mobil nasional (mobnas). Peraturan ini mendorong perluasan…
Bisnis.com, JAKARTA - Kehadiran mobil murah dan ramah lingkungan (low cost and green car/LCGC) tak cuma dikritik pula terkait wacana mobil nasional. LCGC diragukan untuk…
BISNIS.COM, JAKARTA— Asosiasi Industri Automotif Nusantara (Asia Nusa) mengkhawatirkan hadirnya mobil murah dan ramah lingkungan (LCGC/mobil hijau) akan menjadi ‘terminator’…