Berbagai upaya pengurangan emisi karbon untuk mencapai net zero emission atau NZE terus dilakukan oleh Pemerintah Indonesia dengan aksi nyata. Sejumlaha negara maju, terutama…
COP28 yang berlangsung di Dubai menghasilkan komitmen pembiayaan US$83,76 miliar atau setara Rp1,3 kuadriliun, membuka peluang investasi ke sejumlah sektor.
Harga minyak dunia ditutup naik lebih dari 1% pada perdagangan Rabu (13/12/2023) waktu setempat, usai The Fed memutuskan mempertahankan suku bunga acuan.
Salah satu tantangan untuk mendapat pembiayaan hijau adalah kurangnya kapasitas pelaku di tingkat tapak untuk mendapat pendanaan dari lembaga keuangan.
Presiden Jokowi mengaku tak mempermasalahkan soal narasi sejumlah peserta KTT Iklim COP 28 yang meninggalkan tempat atau walk out saat dirinya berpidato
Kehadiran bankir dan firma investasi terbesar di COP28 Dubai merupakan petunjuk jelas bahwa perundingan iklim berorientasi pada sebesar mungkin keuntungan.
Perusahaan energi terbarukan asal Uni Emirat Arab, Masdar dan PLN telah menyepakati rencana pengembangan kapasitas PLTS Terapung Cirata hingga tiga kali lipat.