Direktur Utama Allianz Life Syariah Indonesia Achmad K. Permana memberikan tanggapan mengenai adanya 12 UUS yang memilih untuk mengalihkan portofolionya.
Sepanjang kuartal I/2024, klaim asuransi kesehatan Allianz Life Indonesia naik 28% pada kuartal I/2024, yang salah satunya didorong oleh inflasi medis.
Allianz Syariah menempatkan investasi pada surat berharga unggulan, baik yang diterbitkan oleh Negara RI (SBN), saham, obligasi korporasi, hingga deposito.
Salah satu strategi Allianz Life Indonesia adalah dengan inovasi penyediaan produk perlindungan asuransi yang relevan melalui berbagai kanal distribusi.