Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono angkat bicara soal wacana baru mengenai pembangunan jalan tol di wilayah Bali Utara.
Forum kepala desa terdampak tol Gilimanuk – Mengwi menuntut pemerintah memberikan kepastian realisasi pembangunan agar lahan warga terdampak tidak menggantung.
Kementerian PUPR menyampaikan perkembangan terkini soal rencana kelanjutan proyek jalan tol terpanjang di Bali, Tol Mengwi-Gilimanuk usai ditinggal investor.
Proyek tol Gilimanuk - Mengwi yang selama ini tak kunjung dibangun ternyata akan ditender ulang oleh pemerintah untuk mencari investor baru yang siap membangun.
Menyambut delegasi G20, Jalan Tol Bali-Mandara dibenahi, mulai dari penanaman mangrove, pohon hingga pembuatan taman, hingga Pembangkit Listrik Tenaga Surya.