Emiten kongsi Aguan dan Salim PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk. (PANI), membukukan marketing sales atau prapenjualan sebesar Rp4,7 triliun hingga kuartal III/2024.
Pantai Indah Kapuk (PANI) milik Aguan telah meraih kapitalisasi pasar atau market cap di atas Rp100 triliun, menjadikannya salah satu saham blue chip di BEI.
Emiten properti Grup Agung Sedayu dan Grup Salim, PIK2 (PANI) membelanjakan dana hasil private placement senilai Rp6,5 triliun untuk membeli cadangan lahan.
Dua grup konglomerasi besar yang membawahi PSN PIK2, yakni Agung Sedayu Group dinakhodai Sugianto Kusuma alias Aguan dan Grup Salim yang dipimpin Anthoni Salim.
Emiten Sugianto Kusuma alias Aguan, PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk. (PANI) akan menggelontorkan Rp40 triliun untuk pengembangan Pantai Indah Kapuk (PIK) 2