100 perencana kota nasional dan internasional akan berkumpul dalam The 2nd Rebana Expo: Asia-Pacific Metropolitan Planning Caucus di Linggarjati, Kuningan.
Jawa Barat kini menegaskan sebagai destinasi investasi favorit di Asia Tenggara, yang dibuktikan dengan masuknya pabrikan kendaraan listrik BYD dan VinFast.
Keberadaan Kertajati Aerotropolis didukung oleh infrastruktur yang memadai, termasuk akses tol dan transportasi umum yang terkoneksi dengan Bandara Kertajati.
Kepala BP Rebana Bernardus Djonoputro mengatakan salah satu upaya menggaet investor yang dilakukan pihaknya adalah menggelar Rebana Expo pada 9-10 November.
Kawasan Rebana adalah kawasan pengembangan ekonomi khusus yang sebagian besar meliputi Jabar utara seperti Subang, Majalengka, Cirebon, Indramayu, Sumedang.
Kawasan Metropolitan Rebana akan menjadi kawasan peruntukan industri (KPI) paling terencana di Indonesia yang diinisiasi oleh Pemerintah Daerah Provinsi.
Kepala Badan Pengelola Rebana Bernadus Djonoputro mengatakan Sumedang sangat potensial untuk menjadi pusat industri berbasis energi baru terbarukan (EBT).