Disetujuinya tender offer hingga masuknya investasi jumbo dari GIC Singapura semakin memuluskan langkah emiten Grup Salim (META) untuk melakukan go private.
Langkah go private yang ditempuh META tak akan mempengaruhi IHSG maupun sektor infrastruktur secara keseluruhan. Hal ini dikarenakan META bukan emiten big caps.
RUPSLB emiten Grup Salim, yakni PT Nusantara Infrastructure Tbk. (META) telah menyepakati harga penawaran tender alias tender offer senilai Rp250 per saham.
Akuisisi GIC Singapura terhadap anak usaha META telah mendapat restu dari pemegang saham. Bagaimana dampaknya terhadap proyek Tol JORR Elevated Cikunir-Ulujami?
Pemegang saham pengendali emiten grup Salim PT Nusantara Infrastructure Tbk. (META), akan melakukan tender offer terhadap saham META pada harga Rp250 per saham.
Emiten milik Grup Salim, PT Nusantara Infrastructure Tbk. (META) optimistis kinerja keuangannya pascamelakukan delisting nantinya akan terus mengalami perbaikan
Kabar delisting atau penghapusan pencatatan saham dari Bursa Efek Indonesia (BEI) datang dari emiten grup Salim, PT Nusantara Infrastructure Tbk. (META).
Anak usaha dari PT Nusantara Infrastructure (META) telah mendapatkan injeksi modal dari GIC Singapura dan MPTI yang digunakan untuk melunasi Jalan Tol MBZ.