PT Angkasa Pura I (Persero) atau AP I melaporkan bahwa pengembangan tahap pertama Terminal 1 (T1) Bandara Juanda Surabaya telah rampung. Alhasil, kapasitasnya bertambah dari…
Hal tersebut dilakukan untuk meningkatkan layanan kargo dan pos dua bandara tersebut dalam rangka revitalisasi dan mendukung pertumbuhan kargo dan logistik nasional.
Seleksi ini dilakukan untuk meningkatkan layanan kargo dan pos dua bandara tersebut dalam rangka revitalisasi dan mendukung pertumbuhan kargo dan logistik nasional.
Selain mulai menerapkan aplikasi PeduliLindungi, Bandara Juanda juga menyiapkan layanan vaksin bagi calon penumpang melalui kerja sama dengan Kantor Kesehatan pelabuhan.
Periode posko Lebaran, jumlah pergerakan pesawat mencapai 1.864 pesawat terdiri 1.734 pesawat penerbangan domestik dan 130 pesawat penerbangan internasional atau repatriasi.
Diimbau kepada calon pengguna jasa di Bandara Internasional Juanda, jika tidak ada keperluan yang sangat mendesak untuk sementara tetap di rumah guna mencegah penyebaran…
Untuk mengantisipasi lonjakan penumpang pihaknya sudah mengoperasikan 10 gate dan ruang tunggu keberangkatan pada jam sibuk yakni 06.00 WIB - 13.00 WIB.
Sebanyak 14.661 wisatawan yang berlibur ke Bali selama periode libur natal dan tahun baru (Nataru) mulai meninggalkan Pulau Dewata melalui angkutan udara.
Pada 3 Januari 2021 tercatat ada pergerakan pesawat sebanyak 262 movement atau turun 30,32 persen jika dibandingkan pada 3 Januari 2020 yang mencapai 376 movement.