Paritrana award merupakan ajang penghargaan yang ditunjukkan untuk meningkatkan kesadaran dan keterlibatan perlindungan pekerja terutama para pekerja rentan.
BPJS Kesehatan mengatakan dengan skema iuran yang ada saat ini berdasarkan kelas perawatan, maka penerapan KRIS belum dilakukan hingga perubahan aturan.
BPJS Kesehatan menyampaikan akan tetap melayani peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) selama periode cuti bersama dan libur lebaran, pada 8–15 April 2024.
Polemik munculnya Badan Penerimaan Negara hingga kode kenaikan iuran BPJS Kesehatan menjadi berita pilihan yang dirangkum dalam Top 5 News Bisnisindonesia.id.
Salah satu contoh yang telah dilakukan BPJS Kesehatan dengan teknologi adalah waktu tunggu antrean yang lebih singkat dengan memanfaatkan sistem antrean online.