SCG mendorong terintegrasinya kegiatan ekonomi dan keberlanjutan lingkungan untuk mencapai pertumbuhan hijau melalui gelaran 'ESG Symposium 2024 Indonesia
Sepinya perdagangan di bursa karbon Indonesia atau IDXCarbon setelah setahun bergulir dinilai dipengaruhi oleh sentimen ESG global yang gagal menghijau.
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI berhasil meraih penghargaan UN Women Indonesia Women's Empowerment Principles Awards (WEPs Awards) 2024
PT Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan kampanye Sinergi Bagi Negeri dalam bentuk aktivitas dan interaksi bersama masyarakat untuk melestarikan lingkungan
Proyek transisi energi dan penurunan emisi Indonesia membutuhkan investasi hingga Rp3.700 triliun, tetapi sumber pendanaan iklim masih jadi perdebatan global