Wakil Bupati Sumedang Erwan Setiawan meminta para pemangku kepentingan agar tidak menjadikan Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) sebagai dana bancakan
Kabupaten Cirebon bakal mendapatkan dana bagi hasil cukai hasil tembakau (DBHCHT) Rp10,7 miliar, lebih tinggi dibandingkan tahun lalu yang hanya Rp7,27 miliar.
Bupati Cirebon Imron Rosyadi mengatakan DBHCHT diperuntukkan untuk tiga program, salah satunya pembinaan lingkungan sosial. Pemberian BLT ini, merupakan salah satu bentuk…
Integrasi antara pemerintah pusat dan pemerintah provinsi maupun pemerintah daerah perlu ditetapkan agar menciptakan kesepahaman dalam pengelolaan DBHCHT
Kali ini sosialisasi dilakukan di beberapa kantor di Jawa Tengah dan DIY, antara lain Bea Cukai Yogyakarta, Bea Cukai Magelang, Bea Cukai Semarang dan Bea Cukai Tegal
Dana bagi hasil cukai hasil tembakau diperuntukan sesuai dengan kondisi tiap daerah, mulai dari sosialisasi dan kampanye gempur rokok ilegal hinggan pembangunan kawasan industri…