Pemerintah resmi menunda pelaksanaan sertifikasi tanah elektronik. Hal itu dilatarbelakangi masih terdapatnya sejumlah masalah. DPR RI pun meminta masalah-masalah itu dituntaskan…
Kasus yang dialami Ibunda Mantan Menteri Luar Negeri Dino Patti Djalal bisa disebut sebagai salah satu pemantik munculnya sikap tegas untuk memberantas mafia tanah.
Untuk menghentikan sertifikat ganda, maka pemerintah segera menerapkan sertifikat tanah elektronik, tetapi bagaimana cara menjaga data masyarakat agar tak bocor?
Dikutip dari Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Kepala Badan Pertanahan Nasional RI No 1/2021, ada tahapan dan syarat penerbitan baru serta pergantian ke sertifikat…
Pakar media sosial dari Drone Emprit Ismail Fahmi membongkar perbincangan terkait topik sertifikat tanah elektronik yang ramai di Twitter sejak beberapa hari lalu.
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Sofyan Djalil menegaskan bahwa pemberitaan yang menyebutkan akan ada penarikan sertifikat tanah…
Menteri ATR/BPN Sofyan Djalil menilai rasa khawatir masyarakat muncul lantaran saat ini sertifikat tanah elektronik atau sertifikat-el merupakan barang baru di Indonesia.
Implementasi kebijakan itu tertuang dalam Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Kepala Badan Pertanahan Nasional RI No 1/2021 tentang Sertifikat Elektronik.
Berikut contoh penampakan sertifikat tanah elektronik seperti tercantum dalam Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Kepala Badan Pertanahan Nasional RI No 1/2021.
Kebijakan tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Kepala Badan Pertanahan Nasional RI No 1/2021 tentang Sertifikat Elektronik.