KFC Indonesia dan Taco Bell, milik PT Fast Food Indonesia Tbk. (FAST) melaporkan adanya penurunan penjualan akibat seruan boikot terhadap produk Israel.
Emiten restoran pengelola jaringan KFC Indonesia dan Taco Bell milik Keluarga Gelael dan Grup Salim, PT Fast Food Indonesia Tbk. (FAST) membukukan rugi bersih.
Restoran cepat saji KFC PT Fast Food Indonesia Tbk. (FAST) catatkan kenaikan penjualan sampai kuartal III/2022. Namun kinerja botom line belum sesuai target.
Inovasi dan kreativitas telah tertanam di dalam DNA Taco Bell. Taco Bell mempertahankan posisi teratasnya di peringkat Franchise 500 Entrepreneur 2021.
PT Fast Food Indonesia Tbk secara resmi telah memperkenalkan merek Quick Service Restaurant global yang terkenal menyajikan mexican-inspired food, Taco Bell kepada masyarakat…
Lewat filosofi “Live Más” yang berarti “Lebih Hidup” untuk hidup lebih bersemangat, otentik dan lebih menyenangkan, Taco Bell menyasar pangsa kaum muda.