Pandu Sjahrir melalui AC Ventures injeksi startup pengelolaan sampah Waste4Change. Pada Seri A, perusahaan ini mendapatkan US$5 juta atau setara Rp76 miliar.
Emiten Pandu Sjahrir (TOBA) menyiapkan dana Rp7,5 triliun yang sebagian besar dialokasikan untuk kendaraan listrik dan energi terbarukan (EBT)sampai 2025.
Emiten yang dikomandoi Pandu Sjahrir, PT TBS Energi Utama Tbk. (TOBA) membukukan kenaikan laba sepanjang semester I/2022, didukung oleh naiknya harga batu bara.
Grup GOTO, Gojek melaporkan tingginya pesanan layanan kendaraan motor listrik Electrum, yang merupakan perusahaan patungan dengan PT TBS Energi Utama Tbk. (TOBA).