Perjanjian kontrak dilaksanakan pada Senin (31/5/2021) antara Direktur Utama Djasa Ubersakti Heru Putranto dan Pejabat Pembuat Komitmen Biro Umum KPK Teza Fajrul Rozie di…
PTDU berencana untuk menambahkan kegiatan usaha Aktivitas Jasa/Penunjang Pertambangan dan Penggalian (Kode KBLI 09900) dengan tujuan mengerjakan proyek-proyek pertambangan…
Emiten anyar PT Djasa Ubersakti Tbk. memiliki sejumlah strategi untuk meningkatkan pendapatan setelah melakukan penawaran umum saham perdana (initial public offering/IPO).
Mayoritas dana yang diperoleh dari aksi IPO tersebut akan digunakan untuk pembelian alat dalam rangka peremajaan sebesar 44,44 persen atau Rp13,33 miliar.