Dinas Perkebunan Provinsi Riau menyatakan harga bahan olahan karet (Bokar) di Provinsi Riau mengalami kenaikan pada pekan ini. Hal ini terlihat dari harga karet di beberapa…
Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran, Dinas Perkebunan Provinsi Riau Defris Hatmaja mengatakan harga bokar di tingkat petani maupun di beberapa unit pengolahan dan pemasaran…
Harga karet sempat anjlok bertahan di angka Rp6.000/Kg yang menyulitkan petani sehingga banyak yang beralih menanam komoditas lain seperti tanaman jagung.
Penurunan produksi akibat La Nina, menyebabkan pabrik pengolahan karet remah (crumb rubber) mengalami kesulitan memasok bahan baku, sehingga volume ekspor karet pun ikut…
Kestabilan harga karet KKK 100 persen sudah diperkirakan yakni bakal bertahan di kisaran Rp18.000—Rp19.000 per kilogram karena dipengaruhi sejumlah faktor terkini dalam perekonomian…
Tren positif harga karet ditopang oleh terhambatnya produksi karet di negara-negara seperti Thailand dan Indonesia yang dilanda oleh siklus cuaca La Nina.