Praktek audit yang dilakukan oleh para peserta telah membantu pihak fasilitas pelabuhan untuk mengidentifikasi hal yang perlu mendapatkan perhatian sekaligus saran masukan…
Ketua Umum DPP Indonesian National Shipowners' Assosiation (INSA) Carmelita Hartoto menuturkan inefisiensi hingga 35 persen itu memicu pembengkakan biaya yang harus ditanggung…
Ketua Umum DPP Indonesian National Shipowners' Assosiation (INSA) Carmelita Hartoto menuturkan bahwa banyaknya otoritas yang memiliki kewenangan penegakan hukum di laut menyebabkan…
Pakar Kemaritiman ITS Raja Oloan Saut Gurning menuturkan kerapnya pemeriksaan kapal oleh beberapa instansi yang memiliki kewenangan tumpang tindih membuat adanya ketidakjelasan…
Penguatan keberadaan dan wewenang Badan Keamanan Laut (Bakamla) menjadi salah satu fokus pemerintah dalam proses harmonisasi perundang-undangan yang tengah berjalan
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengaku setuju dengan pembentukan badan tunggal penjagaan laut dan pantai atau sea and coast guard sesuai dengan UU Pelayaran.
Asisten Operasional Guspurla Armada III, Kolonel Laut (P) Ari Krisdayanto, M. Tr. Hanla menyatakan di wilayah Selatan Armada III masih ada praktik pencurian ikan dan pembalakan…
Data yang dikirimkan oleh kapal melalui gelombang radio dan selanjutnya mengolah data tersebut dalam logic solver untuk beberapa aplikasi yang telah tergabung di dalam sistemnya
Presiden dinilai harus turun tangan menyelesaikan proses pembahasan Rancangan Peraturan Pemerintah tentang Pembentukan Badan Tunggal Pengamanan Laut atau National Sea and…
BISNIS.COM, JAKARTA--Keamanan Laut di perairan Nusantara dinilai lemah, sehingga mengakibatkan operator kapal mengeluarkan biaya tamgahan untuk mendukung layanan pengangkutan…