Dalam kurun Januari sampai September 2021, potensi perdagangan RI senilai US$2,2 miliar berhasil lolos dari penyelidikan maupun pengenaan trade remedies.
Nilai dan potensi ekspor Indonesia senilai US$2,2 miliar atau setara dengan Rp31,7 triliun berhasil diselamatkan dari trade remedies di negara tujuan ekspor sampai kuartal…
Pemerintah akan fokus mengawal penyelidikan oleh otoritas negara mitra agar selaras dengan regulasi Organisasi Perdagangan Dunia (World Trade Organization/WTO).
Seiring dengan dihapusnya tarif dalam perdagangan bebas, satu-satunya cara yang bisa ditempuh suatu negara untuk membendung risiko banjir impor adalah dengan kriteria produk…
Pelaku usaha meminta pemerintah lebih melindungi industri dalam negeri dari praktik curang negara lain dan menciptakan daya saing dengan menggunakan instrumen trade remedies,…
Kementerian Perdagangan mencatat nilai ekspor Indonesia senilai US$546,2 juta atau setara dengan Rp7,92 triliun berhasil diselamatkan dari pengenaan instrumen pengamanan…
Semakin maraknya penggunaan instrumen trade remedies tidak bisa dihindari Indonesia karena merupakan hak semua negara dan diperkenankan dalam aturan WTO.
Inggris merupakan mitra dagang ke-4 terbesar Indonesia dari Eropa dan merupakan peringkat pertama perdagangan kayu dari Eropa. Inggris juga merupakan mitra investasi ke-2…
Masih tersanderanya sejumlah produk unggulan Indonesia dalam belitan kebijakan trade remedies di banyak negara mitra dagang berisiko menjadi sandungan dalam upaya mencapai…