Sejumlah perusahaan e-commerce atau dagang elektronik yang siap tancap gas pada New Normal menjadi berita terpopuler di kanal Teknologi Bisnis.com pada Kamis (28/5/2020).
Provinsi Riau resmi menjadi daerah yang akan melaksanakan new normal setelah terbukti kasus positif Covid-19 kian berkurang dalam beberapa hari terakhir.
Bisnis pengiriman barang masih menjadi andalan Grab kendati fase kenormalan baru (new normal) akan mulai diberlakukan. Terutama untuk mengantisipasi kemungkinan terburuk…
Keputusan ini tertuang dalam Surat Edaran (SE) No - 30/PJ/2020 tentang Panduan Pelaksanaan Bekerja dari Kantor dan Bekerja dari Rumah dalam Masa Pencegahan Covid - 19 di…
Berdasarkan riset Riset GfK Consumer Pulse, dengan angka kasus baru penularan Covid-19 yang terus meningkat, 97 persen masyarakat Indonesia sangat mengkhawatirkan akibat…
Operator KA seperti PT Kereta Api Indonesia (KAI) harus tetap intensif dan masif melakukan upaya-upaya untuk memacu peningkatan pendapatan di tengah pandemi Covid-19.
Juru Bicara Kepresidenan Fadjroel Rachman mengajak masyarakat menggunakan isitlah Kenormalan Baru untuk padanan Kata New Normal, sedangkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggunakan…