Kementerian Kesehatan menerbitkan protokol new normal bagi perkantoran dan industri dalam menghadapi pandemi Covid-19 yang diatur dalam Keputusan Menteri Kesehatan.
Daya tawar properti, yang termasuk di dalamnya berupa penawaran spesifikasi produk, harga yang kompetitif, dan keunggulan lainnya harus jauh lebih diperkuat secara digital.
Jika kondisi new normal diterapkan, pengembang rumah bersubsidi berharap ada dukungan dari sektor terkait seperti perbankan dan Badan Pertanahan Nasional.
Ciputra telah melakukan penyesuaian-penyesuaian baru menyusul tatanan kehidupan yang akan berlaku jika wacana new normal diterapkan pemerintah Indonesia.
Sektor properti dihadapkan pada wacana penerapan tatanan hidup baru atau new normal. Wacana itu muncul menyusul belum teratasinya wabah virus Corona jenis baru penyebab Covid-19.…
Meskipun industri penerbangan dalam tekanan saat ini, PT Angkasa Pura I (Persero) kembali raih peringkat (rating) idAAA (triple AAA) namun dengan outlook negatif dari lembaga…
Direktur Utama PPDPP Arief Sabaruddin menyampaikan PPDPP nantinya akan menerapkan pola kerja semi-WFH, yaitu dengan hadir bekerja di kantor secara bergiliran sesuai dengan…
Pandemi masih akan berlangsung hingga vaksin ditemukan, sehingga perbankan harus menemukan cara-cara efektif dan aman untuk dapat melanjutkan bisnis sambil menekan penyebaran…
Di tengah aktivitas #dirumahaja yang semakin massif, fasilitator XL Future Leaders PT. XL Axiata Tbk. menginisiasi kegiatan ngobrol santai dalam kemasan #5UntukIndonesiaBisa…
Lebih jauh, walau menjalankan segala sekenario new normal, Antam tetap akan mengikuti arahan Lembaga dan Kementerian terkait, serta menyesuaikan kebijakan Pemerintah Daerah…
Dengan adanya pandemi selama beberapa bulan ini, di mana setiap orang dianjurkan untuk #diRumah aja, ada beberapa tradisi Lebaran yang harus ditunda, seperti sholat Idulfitri…
Survei ISED menunjukan bahwa 74 persen responden menilai fleksibilitas bekerja dari rumah dan bekerja dari kantor menjadi opsi yang dapat dijalankan bersamaan.