Berikut nasib sejumlah PSN sektor transportasi yakni Kereta Cepat Jakarta-Bandung, LRT Jabodebek, hingga Bandara Kediri Gudang Garam yang wajib selesai 2023.
Bandara Dhoho Kediri yang didanai Susilo Wonowidjojo, konglomerat pemilik Gudang Garam bakal beroperasi pada 2024. Akankah diresmikan oleh Presiden Jokowi?
Gudang Garam (GGRM) menyuntikkan modal Rp13 triliun untuk mempercepat pembangunan Bandara Internasional Dhoho di Kediri demi melayani Jemaah Haji pada 2024.
Pemerintah Provinsi Jawa Timur mengucurkan anggaran sekitar Rp40 miliar untuk proyek pelebaran akses jalan menuju Bandara Kediri yang diprakarsai Gudang Garam.
Petugas dishub juga harus merespons rencana beroperasinya bandara serta jalan tol yang lewat di kota ini, terutama lalu lintas dan jalan-jalan di sekitar tol.
Bandara Kediri ditargetkan beroperasi pada akhir 2023 dan diproyeksikan mampu melayani pesawat berbadan lebar (wide body aircraft) sejenis Boeing 777-300ER.