Dilansir Bloomberg, Jumat (12/2/2021), salah satu pendiri Ant Group Co. and Alibaba Group Holding Ltd. ini didapati sedang melakukan tee off dalam beberapa pekan terakhir…
Perusahaan teknologi finansial milik konglomerat Jack Ma, Alipay, dan Ma Huateng, WeChat Pay—melalui Tencent Group, sampai empat kali dipanggil Bank Indonesia.
Operator Alipay, Ant Group, yang berafiliasi dengan Alibaba Group dikenal agresif melakukan ekspansi di luar negeri terutama untuk melayani konsumen dari China.
Aplikasi Alipay milik Ant Financial, afiliasi keuangan yang dikendalikan oleh co-founder Alibaba Group Holding Ltd. Jack Ma, dan WeChat dari Tencent Holdings Ltd. telah banyak…
Jika Anda pergi ke sejumlah pura besar di Bali, akan mudah ditemu papan QR Code. Dengan memindai kode tersebut, Anda bisa langsung berdonasi ke rekening atas nama pura tersebut.…
Tarik ulur rencana kehadiran dompet digital asal China ini memang cukup santer terdengar sepanjang tahun lalu. Setelah beberapa kali tertunda, kepastian terhadap hadirnya…
BCA menargetkan pada tahun ini kerja sama itu sudah bisa dimulai. Apalagi saat ini WeChat Pay sudah sesuai dengan ketentuan QRIS dari Bank Indonesia, sedangkan Alipay memang…
Agar bisa beroperasi di Indonesia, Alipay harus menjalin kerja sama dengan bank di dalam negeri. Nantinya, Bank Mandiri akan menjadi acquirer bank bagi layanan dompet digital…
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. menyatakan tidak lagi meneruskan kerja sama dengan perusahaan dompet digital asal China, yaitu Wechat Pay dan Alipay.
Aplikasi yang mendominasi pembayaran di seluruh negeri dan bahkan telah menggantikan uang tunai pada sejumlah bisnis, mengharuskan pengguna memiliki akun lokal, sebagian…
Sejumlah bank bermodal besar disinyalir saling berlomba meraup potensi cuan dari wisatawan mancanegara (wisman) dan perusahaan asal China. Salah satu cara yang bank-bank…
Bisnis, JAKARTA — Tingginya peluang transaksi dari wisatawan mancanegara asal China di Indonesia menjadi daya tarik yang tak ingin dilewatkan oleh perbankan besar Tanah Air.…