Layanan penukaran uang rupiah ini tersedia di 145 titik loket perbankan. Loket ini dibuka pada 26 Maret-2 April 2024 setiap hari Selasa pukul 09.00-11.00 WIB.
Bank Indonesia Perwakilan Sumsel menargetkan dapat mengembangkan ekonomi syariah di 5 pondok pesantren yang ada di daerah tersebut sepanjang tahun 2020.
Bank Indonesia getol mengedukasi para penggiat komoditas kopi di Sumatra Selatan. Ternyata, ini bukan semata aksi sosial atau sekadar mengikuti tren kopi yang belakangan…
Bank Indonesia Perwakilan Sumatra Selatan kembali meresmikan BI Corner di lingkungan kampus yang ada di Kota Palembang sebagai upaya memperkuat pemahaman tentang bank sentral.
Bank Indonesia Kantor Perwakilan Sumatra Selatan mencatat telah memusnahkan uang tidak layak edar atau uang lusuh senilai Rp1,1 triliun sepanjang kuartal I/2018.