Pelindo berupaya menaikkan volume lalu lintas arus barang dengan mendorong pembangunan pelabuhan terintegrasi di tengah kondisi ekonomi yang cenderung stagnan.
Peringkat positif masih disematkan mayoritas sekuritas terhadap AKR Corporindo (AKRA) kendati kinerja keuangan Januari—September 2024 di bawah ekspektasi.
Suplai listrik PLN ke smelter PTFI akan dijalankan dalam empat tahapan dan kini telah mencapai total kapasitas maksimal sebesar 170 Mega Volt Ampere (MVA).
Bisnis di sektor logistik dan energi di bawah bendera AKR Corporindo (AKRA) membawa nama Keluarga Adikoesoemo ke jajaran taipan berpengaruh di Indonesia.
AKRA menyebut ada potensi pertumbuhan pendapatan dari penjualan bahan kimia dasar yang didorong oleh kebutuhan smelter-smelter baru di kawasan Indonesia Timur.
PT AKR Corporindo Tbk. (AKRA) mendirikan perusahaan PT Berkah Renewable Energi Nusantara yang bergerak di bidang pengoperasian pembangkit tenaga listrik.
AKR Corporindo (AKRA) menargetkan pertumbuhan laba 15% pada 2024 ditopang oleh bisnis perdagangan dan distribusi BBM, serta penjualan lahan di KEK JIIPE.
PT AKR Corporindo Tbk. (AKRA) menargetkan kinerja keuangan dapat bertumbuh hingga double digit pada 2024 seiring cerahnya prospek bisnis BBM hingga kimia dasar.