Skuter khas Italia yang satu ini masih jadi primadona di Indonesia. Berikut daftar harga vespa matic terbaru Mei 2023 serta biaya pajak yang harus ditanggung.
New ADV 160 semakin bertenaga melalui mesin 160cc 4 katup eSP+ atau enhanced Smart Power Plus. Ini membuatnya menyuguhkan performa responsif dalam berkendara harian maupun…
Sales Manager Capella Honda Riau, Jonny Winata mengatakan Honda Genio menyasar segmen anak muda khususnya pengguna motor pemula yang membutuhkan kendaraan kompak dan praktis…
Yamaha Fazzio Hybrid-Connected laris manis diborong konsumen. Baru lima jam setelah diluncurkan, 1.000 unit pertama motor skuter matik itu ludes terjual secara nasional.
PT Astra Honda Motor (AHM) memiliki sejumlah tipe dan model sepeda motor yang cukup beragam untuk ditawarkan kepada pasar Indonesia, mulai dari segmen matik, bebek, hingga…
Vespa LX 125 i-get memiliki tiga opsi warna, yakni Red Passione, Black Volcano, dan Yellow Lime. Skuter matik ini dibanderol dengan harga mulai Rp38,7 juta OTR Jakarta.
All New Honda PCX dan All New Honda PCX e:HEV resmi meluncur di Riau, melanjutkan peluncuran yang dimulai oleh PT Astra Honda Motor (AHM) secara nasional pada awal Februari…
Dengan berbekal mesin, desain, dan fitur terbaru, All New Honda PCX series diharapkan dapat semakin melengkapi kesenangan berkendara bagi pecinta skutik premium.
Model Solution, anak perusahaan Hankook & Company Co Ltd. akan menampilkan skuter listrik dengan ban tanpa angin di ajang Consumer Electronics Show (CES) 2021.
Pasar kendaraan skuter matik masih memiliki pangsa pasar yang cukup kuat, terbukti sepanjang tahun 2020 pabrikan otomotif banyak meluncurkan kendaraan matik untuk pasar Indonesia.