Pemerintah mengejar percepatan penyelesaian aturan turunan Undang-undang Pengelolaan Hasil Sendimentasi di Laut, tetapi kebijakan ini mendapat kritik keras.
Dewan Perwakilan Rakyat mencecar Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono soal diterbitkannya aturan Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2023.
Ekspor produk perikanan pada semester ini memberikan pendapatan negara bukan pajak (PNBP) sebesar Rp29,37 miliar. Sepuluh negara tujuan utama ekspor adalah Amerika Serikat,…
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) masih terus memperjuangkan nelayan Indonesia dengan tetap memberikan subsidi bagi nelayan dengan syarat mematuhi Fisheries Management…