Kinerja PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) berpotensi tersulut harga emas yang terus melambung. Produksi emas digenjot guna maksimalkan potensi cuan yang lebih besar.
Indonesia berambisi tetap mengguyur pasar nikel global agar harganya tetap rendah, tetapi terdapat risiko defisit pasokan karena izin pertambangan tersendat.
Keuntungan China terlihat dari mengalirnya ekspor barang setengah jadi dari smelter nikel untuk keperluan industri, hingga porsi signifikan tenaga kerja.
Analis dan sekuritas mengoreksi turun peringkatnya untuk sektor nikel Indonesia menyusul kondisi kelebihan pasokan, dengan sejumlah saham tetap layak beli.