PT Freeport Indonesia (PTFI) akan mengevaluasi dampak kebakaran fasilitas pengolahan asam sulfat pada smelter terhadap rencana peningkatan kapasitas operasi
Suplai listrik PLN ke smelter PTFI akan dijalankan dalam empat tahapan dan kini telah mencapai total kapasitas maksimal sebesar 170 Mega Volt Ampere (MVA).
Menteri ESDM Arifin Tasrif menyatakan bahwa perpanjangan kontrak PT Freeport Indonesia (PTFI) tinggal menunggu penandatanganan aturan oleh Presiden Jokowi.
Presdir PT Freeport Indonesia Tony Wenas bersama tiga Ketua Serikat Pekerja/Serikat Buruh menandatangani Perjanjian Kerja Bersama (PKB) PTFI periode 2024-2026.
Rencana pemerintah untuk menambah kepemilikan saham sebanyak 10% menjadi 61% di PT Freeport Indonesia mendatangkan banyak keuntungan, salah satunya dividen.