PT Medco Daya Energi Sentosa dan RATCH Group resmi menjadi pemegang saham mayoritas Paiton Energy yang mengelola PLTU Paiton dengan total kapasitas 2.045 MW.
Rencana Mitsui melepas kepemilikan saham di PLTU Paiton masih tersandera restu dari PLN. Konflik ini memasuki babak baru dengan adanya ancaman gugatan arbitrase
Mitsui berencana menempuh jalan arbitrase atas keputusan PLN yang disebut menunda dan menahan persetujuan rencananya melakukan divestasi saham Paiton 3.
Awalnya Kampung Blekok merupakan kawasan yang membutuhkan upaya khusus untuk mendukung keberlanjutan hutan mangrove dan burung Blekok yang hidup di dalam hutan mangrove.
Sebelumnya, Mitsui & Co. Ltd., perusahaan manufaktur asal Jepang, disebut-sebut tengah mempertimbangkan untuk melakukan divestasi saham mayoritasnya di PT Paiton Energy.
Perusahaan manufaktur asal Jepang, Jepang Mitsui & Co., disebut tengah mempertimbangkan untuk melakukan divestasi saham mayoritasnya di PT Paiton Energy.