Mendagri perintahkan pelaksana tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono menyelesaikan masalah banyaknya warga DKI Jakarta yang tidak menggunakan hak pilihnya pada Pilkada…
Tidak ada yang perlu dikhawatirkan atas dilantiknya kembali Direktur Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri Soni Sumarsono selaku Plt Gubernur DKI Jakarta yang…
Plt. Gubernur DKI Jakarta Soni Sumarsono memaparkan rencana kenaikan biaya operasional Rukun Tetangga/Rukun Warga atau RT/RW dipastikan akan disetujui oleh DPRD.
Pelaksana tugas Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono mengaku tak keberatan soal keinginan Gubernur DKI nonaktif Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, yang akan mengevaluasi sejumlah…
"Ya dua-duanya dong. Lha, wong mereka masih menjadi pasangan. Nanti akan ada serah terima memori jabatan dari saya ke Pak Ahok dan Djarot. Jadwalnya belum tahu kapan," imbuhnya.
Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono bersama sejumlah siswa perwakilan pengurus Organisasi Siswa Sekolah (OSIS) mengadakan diskusi bersama di bus wisata Transjakarta…
Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono beserta seluruh jajaran Satuan Kerja Pelaksana Daerah (SKPD) Provinsi DKI Jakarta menggelar Rapat Kerja di dalam Kereta…
Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono mengatakan, pemanfaatan lahan di Kabupaten Ciangir, Tangerang Selatan, untuk tanaman cabai hanya bersifat sementara.
Pemprov DKI Jakarta mengajak kepada seluruh warga DKI Jakarta untuk mulai gemar berkebun cabai sendiri di halaman rumah masing-masing yang belum termanfaatkan dengan baik.
Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono bersama puluhan guru honorer menjajal bus wisata Jakarta Explorer. Soni, sapaan akrabnya, mengaku ini merupakan kali…
Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono mengatakan telah mencabut intruksi Sekretaris Daerah (Sekda) Pemprov DKI yang menyebuatkan pelarangan pemasangan ornamen…
Kementerian Dalam Negeri memastikan langkah Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono membahas APBD bersama DPRD masih sesuai dengan aturan yang berlaku.
Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono mengatakan dalam Peraturan Gubernur (Pergub) memang tidak dituliskan sanksi bagi aksi politik "Kita Indonesia".