Sebanyak 42 orang meninggal dunia akibat serangan udara terhadap sebuah masjid di desa yang dikuasai kubu pemberontak di Provinsi Aleppo, menurut lembaga Pemantau HAM Suriah…
Militer Suriah pada Kamis (9/3/2017) mengatakan di dalam satu pernyataan penembakan artileri Turki ditujukan ke posisi milisi Suriah di dekat Kota Manbij di Provinsi Aleppo,…
Sambil berdiri di dekat satu makam di taman yang berdampingan dengan rumahnya di Permukiman Hamidiyeh di Kota Aleppo, Suriah Utara, Muhammad Fahid melantunkan ayat-ayat suci…
Pejabat Suriah mengatakan, Rabu (22/12/2016), bandar udara internasional kota Aleppo di utara akan segera beroperasi lagi setelah pasukan pemerintah menguasai kembali wilayah-wilayah…
Di Hamidiyeh, ada dua kebun, yang dipisahkan oleh jalan, dan kedua kebun tersebut dipenuhi kuburan, demikian laporan Xinhua. Buat orang dewasa, itu sekarang menjadi pemakaman,…
Indonesia menyerukan agar gencatan senjata di Aleppo Suriah segera tercapai dan meminta agar pemberian bantuan kemanusiaan menjadi prioritas bagi semua pihak.nn
Ratusan warga Aleppo timur, yang dikuasai pemberontak, lari setelah kemajuan cepat tentara Suriah dan pasukan sekutu, yang mengkhawatirkan pemberontak akan terbagi duanya…
Militer Suriah mengatakan telah merebut sebuah wilayah strategis di Aleppo pada Selasa (9/11/2016), yang akan menandai pergerakan terpenting di kota itu oleh Damaskus dan…
Pemberontak Suriah membuka medan baru di Aleppo saat pertempuran berkobar pada hari ketiga perlawanan pemberontak untuk mendobrak kepungan pemerintah di bagian kota itu dan…
Menteri Pertahanan Rusia, Sergei Shoigu, mengatakan pada Selasa (18/10/2016) Angkatan Udara Rusia dan Suriah telah menghentikan serangan udara di Aleppo dimulai pukul 10.00…
Pesawat tempur Rusia kembali melancarkan pengeboman terhadap Aleppo timur yang diduduki oleh pemberontak pada Selasa (11/10/2016) setelah saat yang tenang selama beberapa…
Pertempuran di Aleppo timur, Suriah, sejak 23 September telah menewaskan 338 orang, termasuk 106 anak, kata Badan Perserikatan Bangsa-bangsa yang mengurusi kesehatan dunia…