Perkumpulan Angkutan Daring Indonesia, PADI, meminta Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberikan dispensasi taksi online dari kebijakan perluasan ganjil genap.
Founder perEMPUan Rika Rosvianti (Neqy) mengungkapkan hasil surveinya yang diikuti oleh lebih dari 62.000 orang, dan menemukan fakta menarik yang membantah mitos-mitos yang…
Direktur Jenderal Perhubungan Darat, Kemenhub, mengembalikan kepada masyarakat memilih moda transportasinya. Baik transportasi online maupun massal, pemerintah berupaya mengakomodasi…
Kemenhub sudah melayangkan surat 41 kepada kedua aplikator pada 26 Juni 2019 lalu. Adapun 41 kota tersebut berdasarkan pertimbangan kesiapan dari masing-masing BPTD kabupaten/kota…
Induk Koperasi Kepolisian (Inkoppol) mendirikan Perkumpulan Angkutan Daring Indonesia (PADI). Asosiasi ini diproyeksi dapat menaungi mitra pengemudi daring darat, laut dan…
Seperti tak puas mengungkapkan aspirasi pada mimbar-mimbar demonstrasi di jalanan dua tahun ini, pengemudi taksi dan ojek online menumpahkan keluh-kesah di ruang-ruang terbuka…
Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mengapresiasi langkah pemerintah memperingatkan akan membekukan izin operator jasa angkutan daring berbasis aplikasi jika tak mampu…
Toyota Motor Corporation (Toyota) akan menyebarkan layanan berlangganan mobil kesayangan disebut KINTO, yang menawarkan hubungan khusus mobil-pengguna mulai awal 2019.
Draf regulasi transportasi online baru segera memasuki uji publik pekan depan. Pengganti Peraturan Menteri Perhubungan No 108/2017 yang sebagian pasalnya dicabut oleh Mahkamah…
Layanan ini nanti menggunakan kendaraan premium seperti Mercedes-Benz S-Class, E-Class, V-Class, dan Maybach, meskipun tidak terbatas pada mobil-mobil merek Mercedes-Benz