Bareskrim Polri menangkap seorang pria berinisial AB (30) yang diduga telah menyebarkan ujaran kebencian terkait pemakaman mantan Gubernur Papua, Lukas Enembe.
Akademisi menilai ujaran kebencian akan masif menghiasi dunia maya jelang Pemilu 2024. Sayangnya, aparat pemerintahan terindikasi ikut hanyut arus tersebut.
Pakatan Harapan melaporkan sejumlah politisi ke polisi atas dugaan komentar rasis dan ujaran kebencian yang dapat memicu kebencian di antara warga Malaysia.
Polisi menetapkan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo, sebagai tersangka kasus dugaan ujaran kebencian terkait meme stupa Candi Borobudur mirip wajah.
Ujaran kebencian dan hoaks di medsos berisiko memicu ketegangan sosial sehingga platform media sosial perlu membentuk dewan moderasi konten bersama organisasi masyarakat…