Bisnis, JAKARTA — Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek melaporkan penurunan penumpang antarkota antarprovinsi (AKAP) di empat terminal bus selama pemberlakuan…
BPTJ menuturkan Terminal Jatijajar Depok mengalami penurunan jumlah penumpang hingga 29,2 persen atau sekitar 220 penumpang setiap harinya selama PPKM.
BPTJ mencatat adanya penurunan jumlah penumpang bus AKAP selama PPKM dan berharap merupakan salah satu bentuk sikap yang bijak masyarakat dengan mengatur perjalanannya.
Skenario ganjil genap di Puncak membutuhkan fasilitas pendukung parkir kendaraan pribadi atau park and ride guna mengendapkan kendaraannya atau beralih ke kendaraan lain.
Terminal Tipe A yang berada di bawah pengelolaan BPTJ meliputi Terminal Jatijajar di Kota Depok, Terminal Poris Plawad di Kota Tangerang, Terminal Pondok Cabe di Kota Tangerang…
Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) menilai masa depan angkutan umum massal bergantung pada kesiapan operatornya dalam melaksanakan protokol kesehatan selama pandemi.
BPTJ menyebut konsistensi dalam penerapan protokol kesehatan bisa menjadi kunci untuk mengembalikan kepercayaan masyarakat dalam menggunakan transportasi publik.