Merdeka Copper Gold (MDKA) tengah menyusun bankable feasibility study sembari mengurus AMDAL untuk proyek tambang bawah tanah Tembaga Tujuh Bukit di Banyuwangi.
PT Merdeka Copper Gold Tbk. (MDKA) melaporkan kenaikan harga jual komoditas mineral logam seiring dengan peningkatan permintaan dari China akibat stimulus PBoC.
Merdeka Copper (MDKA) berupaya melakukan optimalisasi penambangan serta efisiensi biaya produksi untuk meningkatkan margin di tengah reli harga emas saat ini.