Ada keluhan mtarif angkutan penyeberangan lintas Jangkar-Lembar mahal maka akan dievaluasi PT ASDP Indonesia Ferry, Pemkab Situbondo dan Pemprov Jatim.
Perdana ada dua kapal feri yang melayani penyeberangan Jangkar-Lembar, yakni KMP Jatra 2 milik PT ASDP Indonesia Ferry dan KMP Jambo X milik PT Dutabahari.
Sebelum dibangunnya Terminal Gilimas, kapal pesiar yang datang ke Pulau Lombok masuk melalui Pelabuhan Lembar dengan fasilitas terbatas dan tidak dapat bersandar.
Peningkatan jumlah penumpang yang memasuki Pelabuhan Lembar mengalami peningkatan pasca-erupsi Gunung Agung. Jalur laut menjadi satu-satunya alternatif akses setelah bandara…