Tim psikologi Polda Riau telah mengirimkan hasil tes psikologi dan kejiwaan Mario Steven Ambarita (21) pemuda penyusup pesawat Garuda Indonesia GA 117.
Mario Steven Ambarita, Si penyusup pesawat Garuda Indonesia, menjalani pemeriksaan kejiwaan di Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Riau, di Pekanbaru, Selasa (21/4/2015)
Mario Steven Ambarita yang kabur dari rumahnya di Rokan Hilir, Riau, Jumat lalu (17/4/2015) akhirnya ditemukan di Bandara Kualanamu, Deli Serdang Sumatera Utara, Minggu (19/4/2015).
Mario Steven Ambarita, 21, pelaku penyusup pesawat Garuda Indonesia atau tersangka kasus kejahatan penerbangan itu kembali membuat ulah dengan kabur dari rumahnya.
Para pengelola bandar udara diminta meningkatkan pengawasan untuk menghindari terjadinya aksi penyusupan yang membahayakan keselamatan penerbangan karena Indonesia tengah…
Penyusup pesawat Garuda GA 177, Mario Steven Ambarita, 21 tahun begitu santai saat menjalankan rekonstruksi di Bandara Sultan Syarif Kasim II, Pekanbaru. Tampaknya tidak…
Insiden Mario si penyusup pesawat Garuda mengakibatkan PT Angkasa Pura (AP) II terpaksa merotasi General Maneger (GM) PT AP II Bandara Sultan Syarif Kasim (SSK) II Pekanbaru.
PT. Angkasa Pura (AP) II meminta agar PPNS Ditjen Perhubungan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk menambah pasal Mario Steven Ambarita (21) yang menyusup pesawat Garuda…
Mario Steve Ambarita, 21 tahun, baru diketahui menyusup dalam rongga roda pesawat Garuda Indonesia nomor penerbangan GA 177 setelah pesawat itu mendarat di Bandara Soekarno-Hatta,…
Kasus Mario Steven Ambarita yang menyusup di pesawat Garuda Indonesia GA 177 rute Pekanbaru - Jakarta membuat Pemerintah Kota Pekanbaru mendesak relokasi Bandara Sultan Syarif…
Juru bicara Kepolisian Resort Bandar Udara Soekarno-Hatta Ajun Komisaris Sutrisna mengatakan, perbuatan nekat Mario Steven Ambarita yang menyusup ke rongga ban belakang pesawat…