Harga emas Antam terpantau melejit usai FOMC The Fed memutuskan mempertahankan suku bunga acuan AS di kisaran target 5,25%-5,5%. Termurah jadi Rp713.500.
Wall Street ditutup bervariasi usai The Fed mempertahankan suku bunganya tidak berubah dan mengindikasikan pihaknya masih condong ke arah penurunan suku bunga.
Harga minyak ditutup turun 1% pada perdagangan Selasa (30/1/2024), terimbas peningkatan produksi minyak mentah AS, serta harapan gencatan senjata Israel-Hamas.
Data ekonomi Amerika Serikat (AS) yang mengejutkan The Fed, memunculkan dinamika bagi bank-bank sentral kawasan Asia dalam menentukan suku bunga acuannya.
Aksi ambil untung membatasi pasar saham global pada hari Sabtu dini hari (23/3/2024), setelah seminggu mengalami kenaikan rekor yang dipicu oleh sikap The Fed.