Dalam tiga pekan terakhir, terjadi dua peristiwa pendingin kabin Batik Air dan Super Air Jet mengalami gangguan. Harus ada inspeksi yang segera dilakukan.
Pada 2023, Lion Air Group bakal memperluas rute penerbangan yang dilayani khususnya ke kawasan Asia Selatan seperti Bangladesh, India, Pakistan, dan Sri Lanka.
Pesawat Lion Air tujuan Palembang putar balik akibat gangguan mesin pada Rabu (26/10/2022). Masalah serupa kerap kali terjadi terhitung sejak tahun lalu.
Lion Air Group mengklaim ketepatan waktu penerbangan atau on time performance (OTP) selama kuartal I/2019 rata-rata mencapai 85,78 persen dari 12.300 penerbangan.
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi memacu ekonomi perdesaan dengan menggandeng pihak swasta. Kini, Lion Parcel dan Himbara didorong melakukan…
Landas pacu Bandara Syamsudin Noor, Banjarmasin diperbaiki, 10 penerbangan Lion Air mengalami keterlambatan akibat penutupan Bandara tersebut, yaitu JT 326, JT329, JT542,…
Kementerian Perhubungan menyatakan tidak akan memberikan sanksi terhadap Lion Air, meski lima penerbangan maskapai milik Rusdi Kirana mengalami keterlambatan berkepanjangan…
Maskapai Lion Air dan Indonesia AirAsia akhirnya lolos dari pembekuan izin penanganan tata operasi darat atau ground handling, menyusul hasil investigasi dari Kementerian…
Berbeda dengan sejumlah maskapai yang mendapatkan extra flight, Lion Air diketahui tidak memperoleh izin penambahan penerbangan pada musim Lebaran tahun ini.
Maskapai Lion Air mengajukan penundaan penerbangan selama satu bulan untuk 226 frekuensi dari 55 rute baik domestik maupun internasional dengan alasan masa sepi atau low…
Maskapai Lion Air memastikan kegiatan operasional pelayanannya di Bandara Soekarno-Hatta tetap berjalan normal meski Kementerian Perhubungan membekukan sementara izin jasa…
Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan membekukan sementara izin kegiatan pelayanan penumpang dan bagasi PT Lion Group dan PT Indonesia AirAsia di…
PT Angkasa Pura I mengungkapkan keterlambatan penerbangan atau delay secara simultan dari Lion Air hanya berlangsung selama satu hari, dan tidak berlanjut pada hari-hari…